Paparan yang menghubungkan pulau-pulau Sumatera, Kalimantan dan Jawa dengan daratan Asia.

Paparan yang terletak di sebelah barat – laut Australia yang melebar dari pantai ke arah laut sampai kira-kira sejauh 30 […]

Paparan yang menghubungkan daratan Irian dan daratan Australia dan mempunyai kejelukan berkisar 30 – 90 m.

Dasar laut yang landai dengan kejelukan tidak melebihi 200 m.

Jarak antara dua titik, yakni antara satu puncak dan puncak berikutnya antara satu lembah dan lembah berikutnya.

Sistem dua palung terletak di sebelah selatan Sumbawa, Bali, Jawa, dan melanjut sampai pantai barat daya Sumatera.