Otot yang mengikat tubuh kerang pada cangkangnya.
Tag: O
Osikel (ossicle)
Kerangka berupa lempeng-lempeng kapur, tergabung erat manjadi kerangka yang nyata pada Echinodermata; osikel-osikel tertentu biasanya membentuk duri.
Oskulum (Osculum)
Lubang arus keluar.
Ooze
Bagian dari sedimen dasar laut yang tersusun dari sisa-sisa cangkang biota laut, terutama dari Foraminifera, Radiolaria dan diatom.
Oogonium (oogonia)
Gametangium betina yang memproduksi satu telur atau banyak telur.
Omnivor (omnivore)
hewan pemakan segala.
Oligotrofik (oligotrophic)
Sifat (lingkungan) dengan produktifitas rendah.
